Pendaftaran Proposal Skripsi

Pendaftaran Proposal Skripsi

Kami Lembaga Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) Institut Agama Islam Tribakti (IAIT) Kediri, memberitahukan kegiatan penerimaan Proposal Skripsi pada :

NOKegiatanWaktuKeterangan
1.Gelombang 101 November s/d 20 November 2022Ujian Proposal tanggal 28 dan 29 November 2022
2.Gelombang 201 Desember s/d 20 Desember 2022Ujian Proposal tanggal 02 dan 03 Januari 2022

Untuk itu dimohon Bapak/Ibu untuk mensosialisasikan agenda tersebut kepada mahasiswa semester VII tahun akademik 2022 – 2023. Adapun Link pendaftaran Proposal skripsi sebagai berikut:

  1. Fakultas Syariah : proposalskripsisyariah
  2. Fakultas Dakwah : proposalskripsidakwah
  3. Fakultas Tarbiyah : proposalskripsitarbiyah

Demikian permberitahuan ini kami sampaikan, atas perhatian dan partisipasinya disampaikan banyak terima kasih.